Jumat, 09 Desember 2011

Renungan Natal - Perjalanan Orang Majus

Apakah kamu pernah melakukan perjalanan jauh? Barangkali kamu pernah diajak orang tuamu pergi keluar kota atau keluar pulau atau bahkan keluar negeri. Mungkin dengan mengendarai mobil atau bus selama berjam-jam, atau naik kapal atau pesawat terbang? Pada saat melakukan perjalanan jauh, barangkali kita sering bertanya, "Apakah masih jauh? Apakah sudah sampai?" Kita ingin sekali bisa cepat sampai tujuan. Pastilah itu juga yang dirasakan oleh orang-orang Majus. Mereka datang dari negeri timur menuju ke Betlehem. Jarak yang harus mereka tempuh sangatlah jauh. Kendaraan yang mereka gunakan tentunya...

Kamis, 08 Desember 2011

Renungan - Pensil

Jagoan Kristus, mengapa kita dapat menulis dengan menggunakan pensil? Nah, simak baik-baik penjelasan berikut ini. Di dalam pensil terdapat grafit. Grafit adalah salah satu jenis mineral yang berwarna hitam. Mineral ini banyak ditemukan di bebatuan pada pegunungan. Grafit mengandung unsur karbon dan bersifat lunak. Tulisan yang timbul jika kita menggunakan pensil disebabkan oleh grafit tadi. Sebaiknya, apakah yang kita lakukan jika kita salah menulis di kertas? Tentu saja kita akan menghapusnya dengan penghapus. Penghapus terbuat dari material keras seperti karet. Nah, karet penghapus itu keras...

Renungan Anak - Yesus Mengasihimu

Putri Alice dari Inggris mempunyai seorang anak perempuan yang terserang penyakit difteria. Karena penyakit ini sangat berbahaya, dan pada saat itu belum ada obatnya - maka para dokter mengingatkan Putri Alice agar tidak memeluk anaknya, sebab napas sang anak bisa membahayakan nyawa sang ibu. Pada suatu hari, tiba-tiba anak itu mengalami sesak napas dan tanpa memperdulikan nyawanya, Putri Alice memeluk dan menggendong anaknya supaya tidak mati lemas. Sambil tersenganl-sengal melawan maut, anak itu merintih, "Mama, Mama, ciumlah aku!" Dan Putri Alice pun mencium pipi putrinya dengan kasih sayang...

Rabu, 23 November 2011

Gallery 4 - Natal Pemuda & Remaja Tahun 2009

Hore... akhirnya natal pemuda & remaja tahun 2009 sukses juga. Biarlah segala kemuliaan hanya bagi Tuhan... Ini dia foto-fotonya... ...

Gallery 3 - Natal Remaja Tahun 2008

Biasanya nih... yang ada tuh Natal Pemuda & Remaja, tapi pada tahun 2008 anak-anak remaja GSPDI Filadelfia membuat sesuatu terbosan baru yaitu membuat Natal Remaja (khusus anak sekolah SMP sampai SMA/SMK). Acaranya juga sukses, tapi ada juga sih kekurangannya..... tapi cukup sukses juga untuk semua acaranya. NIH... sebagian foto-foto Natal Remaja Tahun 2008 Biarlah pada tahun-tahun yang akan datang.. anak-anak remaja diberi lagi keberanian untuk membuat terobosan yang baru bagi kemuliaan Tuhan Yesus Kristus. God bless ...

Minggu, 20 November 2011

Galerry 2 - Proses Pembangunan Gereja

Ini adalah proses pembangunan gereja GSPDI Filadelfia Titi Papan. Foto ini gambaran pembangunan dari bulan April - Juni 2011. Sekarang bangunan gereja sudah semakin lebih baik. Nanti akan segera diupdate... God bless us. ...

Gallery I : Foto Jemaat Mula-mula

Dibawah ini adalah foto jemaat mula mula GSPDI titipapan yang di gembalakan oleh Pddt.M.Sianturi, namun sekaran jemaat GSPDI sudah mengalami perubahan dan perkembangan dari tahun ketahun, serta jumlah jemaat GSPDI ini juga semakin bertambah, dan pembangunan gereja yang akan segera diresmikan pada bulan Maret 2012. God Bless Us. ...

Minggu, 20 Februari 2011

Kebijaksanaan

Khotbah 1 Januari 2011 oleh Bapak Gembala "Ajarlah kami menghitung hari-hari kami sedemikian, hingga kami beroleh hati yang bijaksana" (Mazmur 90:12)  Tuhan Yesus mengarjarkan kita untuk kita harus bijaksana terlebih lagi di akhir dari akhir zaman ini. Mengapa Tuhan menginginkan kita untuk bijaksana? Karena ada tujuan yang diinginkan oleh Tuhan Yesus untuk kita mencapai tujuan tersebut. Tujuan kebijaksanaan itu adalah:Mazmur 90:10 "Masa hidup kami tujuh puluh tahun dan jika kami kuat, delapan puluh tahun," Tujuan yang pertama ialah agar kita menggunakan masa hidup kita yang singkat ini...

Mengapa Bergereja?

Aku bersukacita, ketika dikatakan orang kepadaku "Mari kita pergi ke rumah Tuhan.  Mazmur 122:1 Dapatkah kita menjadi orang kristen tanpa mengetahui apa arti gereja? jngn terkejut jika jawabanya, ya. biasa saja. itu mungkin terjadi seorang pelajar yang tak mau pergi sekolah. seperti seorang serdadu yang tidak mau bergabung dengan pasukan. Seorang warga negara yang tidak membayar pajak atau menggunakan hak pilihannya. seorang salesman yang tidak punya pelanggan. seorang peneliti yang tidak punya lembaga yang menaungi. Seorang pengusaha di sebuah pulau   tanpa penghuni. Seorang...

Rabu, 02 Februari 2011

Kegiatan Sebelum Melakukan Aktivitas di Pagi Hari

Hidup terang adalah hidup yang di sukai oleh Tuhan apa lg hidup dengan bersekutu dan berdoa kepadanya. Dimana kita dapat mendegar firman Tuhan berkata di dalam:        Yakobus 5 : 16b -> Doa orang yang benar, bila dengan yakin di doakan, sangat besar kuasanya.       Oleh sebab itu sebelum kita melakukan aktivitas kita di pagi hari kita harus berdoa dulu dan mengucapsyukur kepada Tuhan agar selalu kita di selamatkan dimanapun kita berada.   ...

Tuhan Menghadapkan Kepada Kita Kehidupan dan Kematian (Ulangan 30:19)

KEHIDUPAN ATAU KEMATIAN Tuhan menasehati kita untuk kita memilih kehidupan. Semua manusia pasti memilih kehidupan daripada kematian. Tetapi untuk mendapatkan kehidupan itu kita harus punya usaha. Ada tiga hal yang harus kita kerjakan untuk mendapatkan kehidupan yang kekal itu yaitu: Ulangan 30:16 Mengasihi Tuhan Menuruti Firman Tuhan Berpegang pada Perintah Tuhan Mengasihi Tuhan        Cara Kita Mengasihi Tuhan : Proses untuk bisa mengasihi Tuhan adalah hati kita harus disunat, dengan kata lain ada tanda penyunatan rohani (Ulangan 30:6).Penyunatan artinya meninggalkan...

AWAS TANDA 666!!!

“Hai anak manusia, Aku telah menetapkan engkau menjadi penjaga kaum Israel.Bilamana engkau mendengarkan sesuatu firman dari pada-Ku, peringatkanlah mereka atas nama-Ku.”Yehezkiel 3-17                         Kode MICRHOCHIP 666 Dalam Monde Jauh-jauh hari sebelum ada perkembangan teknologi seperti sekarang ini, Tuhan telah menyampaikan pesan nubuatan melalui hamba-hambaNya. Bahwa akan ada satu penguasa yang akan...

Jumat, 28 Januari 2011

Memilih Taat

Lalu TUHAN menampakkan diri kepadanya serta berfiman: "Janganlah pergi ke Mesir, diamlah di negeri yang akan Kukatakan kepadamu. Kejadian 26:3  Pada umumnya, ketika bahaya sudah di depan mata, tindakan paling rasional adalah segera melarikan diri. Naluri tiap orang selalu demikian. Amati ketika tsunami melanda Aceh dan Sumatera Utara beberapa waktu lalu. Atau, ketika gempa mengguncang Yogyakarta beberapa tahun silam. Begitu bahaya mengancam, orang langsung berhamburan keluar. Insting alamiahnya memang demikian. Orang selalu berusaha menghindar dari bahaya yang mengancam. Akan tetapi, kisah...

Sejarah Gereja

Saya, Pdt. Mangasi Sianturi, tamatan Sekolah Alkitab di Pematang Siantar Sumatera Utara tahun 1978, praktek membantu pelayanan dari tahun 1977-1984.  Berkeluarga tahun 1983 dan jadi Penginjil selama 2 tahun, yakni dari tahun 1985-1986 dan tahun 1987 saya memulai pelayanan perintisan penggembalaan tepatnya di Simpang Dobi – Titi Papan dengan jumlah jemaat 3 orang, yaitu Keluarga Bapak Sahala Pasaribu dan seorang ibu yang sudah janda yaitu Ompung Frans br Manalu.  Dengan bertempat tinggal di pinggir rel kereta api dalam bentuk rumah panggung ibadah itu...

Page 1 of 812345Next

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Eagle Belt Buckles